Pada tanggal 23 September sd 2 Oktober 2018 yang lalu, salah satu mahasiswa Psikologi Islam Fakultas Ushuluddin dan HUmaniora UIN Antasari yaitu Arbayah (NIM 1601452263) mengikuti Kursus Kader Pembina Mental Nasional Tahun 2018 di PUSDIK ARHANUD (Pusat Pendidikan Artileri Pertahanan Udara) …
UIN Antasari Banjarmasin kembali berpartisipasi pada kegiatan Konferensi Mahasiswa Tingkat Internasional bertajuk “The 2nd International Student Conference on Islamic Studies (ISCIS) 2018″ yang dilangsungkan pada tanggal 31 Agustus – 02 September 2018 di IAIN Manado. Dari UIN Antasari ada 5 orang mahasiswayang ditugaskan dari …
Sehubungan dengan surat Rektor Nomor B-711/UN/14/II.1/KU.01/07/2018 tanggal 13 Juli 2018 tentang Seleksi Mahasiswa Teladan Tingkat UIN Antasari tahun 2018, maka dengan ini diumumkan kepada seluruh mahasiswa yang memenuhi persyaratan untuk mendaftar sebagai kandidat Mahasiswa Teladan dengan ketentuan sebagai berikut: Pengumuman Seleksi …
Berdasarkan Surat Keputusan Rektor Nomor 339 Tahun 2018 Tentang Penetapan Hasil Seleksi Ujian Masuk Mandiri UIN Antasari Banjarmasin Tahun 2018, maka bagi peserta yang dinyatakan lulus seleksi dan diterima sebagai calon mahasiswa baru UIN Antasari diwajibkan melakukan pendaftaran ulang (registrasi) dengan ketentuan …
Pada hari Senin (2/4), dunia merayakan ‘World Autism Awareness Day‘ atau Hari Kesadaran Autisme Sedunia. Hari Kesadaran Autis ditetapkan PBB sejak 2007 silam, peringatan hari kesadaran Autis ini menjadi momen untuk menumbuhkan kesadaran dan komitmen masyarakat dunia dalam mendukung para penyandang autisme dan …
Banjarmasin, 18 Maret 2018. Bertempat di halaman Swiss Bell Hotel Banjarmasin dilangsungkan acara Peringatan Hari Down Syndrome Sedunia Tahun 2018. Acara ini dilaksanakan oleh Persatuan Orang Tua Anak Down Syndrome Kalimantan Selatan Hebat. Acara yang dihelat secara sederhana namun bermakna …